Category: Otomotif
Jual Beli Mobil Bekas di OLXMobbi Anti Boros-Boros Club
Jangan beli mobil bekas, nanti repot bolak-balik ke bengkel ~ Sering ya dengar pernyataan seperti di atas? Memangnya benar ngga sih mobil bekas itu malah bikin boros karena bolak-balik bengkel? Nah, menarik banget nih untuk kita bahas, apalagi saya sedang butuh-butuhnya dengan mobil sebelum musim hujan datang. Kita…
Mau Upgrade Mobil Keluarga? Ikuti 6 Tips Ini!
Penawaran pinjaman kilat dari bank saat ini bisa kamu manfaatkan untuk berbagai keperluan. Salah satunya untuk upgrade mobil keluarga supaya kamu dan keluarga bisa berkendara lebih nyaman. Namun pastikan dulu kamu memilih mobil keluarga yang tepat. Percuma saja upgrade jika…
Mengulik Performa Mesin Toyota Veloz Sebagai Mobil Keluarga
Perjalanan Ayah saya hingga seperti sekarang tidak mudah. Kami, anak-anaknya sebagai saksinya. Sejak kuliah beliau sudah kerja keras untuk memenuhi kebutuhan hidup dan juga untuk biaya kuliahnya. Kuliar molor banget demi mencari nafkah, bekerja sana sini. Oleh karena itu ketika di usia…
Pengalaman Bawa Motor Oleng, Apa Ya Sebabnya?
Bentar kak, bentar.. kita harus berhenti nih! Saya panik ketika tiba-tiba motor oleng saat dibelokkan (saat itu saya baru saja melewati pertigaan). Si Isya, anak saya yang masih berusia 4,5 tahun ikut bingung, kenapa saya tiba-tiba berhenti? Kenapa Buk? tanyanya. Saya…
Pembaruan dan Inovasi Mobil Innova Untuk Masa Depan
Sebagai salah satu mobil paling populer dan sukses di Indonesia, Toyota Innova terus berkembang dengan pembaruan dan inovasi untuk memenuhi tuntutan pasar yang semakin dinamis. Saat ini, pada tahun 2023, Toyota Innova telah menjadi salah satu pilihan favorit bagi keluarga…
Simak Harga Mobil Toyota Bekas dan Tips Memilihnya Di Sini!
Teman-teman, sudah pada tahu belum bahwa harga mobil bekas Toyota sepertinya menjadi informasi yang masih dicari banyak orang. Sebab, seperti yang kita tahu, Toyota adalah jenama (merek) sekaligus pabrikan mobil ternama yang digemari banyak orang. Tidak heran jika di pasaran,…
Beragam Tipe Airbag di Mobil Sebagai Sistem Keselamatan Untuk Semua Orang
Mobil sekarang bukan hanya mengutamakan tampilan eksterior yang lebih modern saja, tetapi juga ada banyak faktor lainnya. Mulai dari pengembangan desain interior untuk bisa menambah rasa nyaman semua orang saat duduk di dalam mobil. Selain itu, dari sisi mesin tentu…
Sebelum Beli, Ketahui Daftar Pengeluaran Memiliki Mobil
Sebelum membeli mobil, banyak hal harus diperhatikan. Salah satunya memikirkan biaya pengeluaran memiliki mobil. Ini karena selama Anda mempunyai kendaraan roda empat tersebut, terdapat beberapa pengeluaran dengan nominal yang beragam. Daftar Pengeluaran Memiliki Mobil Berikut beberapa rincian biaya yang Anda…
7 Tips Merawat Mobil Pick Up Kesayangan Anda
Mobil kolbak atau mobil pick up ini sudah sangat legendaris ranah otomotif Indonesia. Ya, Suzuki Carry Pick Up memang begitu populer karena harganya yang terjangkau, mesinnya yang bandel dan kemampuan membawa beban muatan hingga 1 ton. Meskipun dikenal tidak rewel…
7 Keunggulan Toyota Raize yang Berpenampilan Gagah
Daftar mobil SUV (Sport Utility Vehicle) di pasar otomotif Tanah Air makin ramai dengan hadirnya Toyota Raize yang kini banyak diidamkan kawula muda terutama pria. Produksi mobil ini sudah diboyong ke Tanah Air sejak 2021 kemarin, dengan lokasinya ada di…