Tidak Akan Ada Kesempatan Kedua

Dulu sekali, zaman masih sekolah, zaman masih alay dan labil serta suka marah-marah tidak jelas (mungkin karena hormon menstruasi yah) aku pernah menyia-nyiakan satu hal. Menyia-nyiakan sesuatu yang tidak akan pernah bisa aku ulangi lagi. Waktu. Penyesalan itu terus hinggap hingga saat ini. Karena waktu yang terbuang itu berada dalam masa-masa produktifku (seharusnya). Akhirnya di … Read more