Souvenir kantor yang digunakan oleh lingkungan kantor dan karyawan biasanya berupa barang-barang yang sering digunakan dalam kehidupan kita sehari-hari atau bekerja di kantor. Atau istilahnya biasa disebut alat tulis kantor. 

Biasanya dibutuhkan saat family gathering, upgrading, hingga workshop. Kalau dipikir-pikir akan sayang banget ya kalau souvenir hanya sekadar souvenir yang tidak bisa dimanfaatkan. Oleh karena itu berikut adalah rekomendasi souvenir yang mungkin teman-teman butuhkan untuk acara kantor nih. 

Rekomendasi Souvenir Kantor Untuk Promosi

Memiliki peralatan stasioner kantor yang seragam, selain nyaman dipandang juga akan memperkuat identitas perusahaan perusahaan anda. Sebab kesan profesional tidak hanya dinilai dari hasil kerja, portofolio atau prestasi yang telah diraih. 

Kesan profesional bisa dimulai dari sisi visual, tidak hanya harus besar dan mewah, dalam kondisi paling sederhana pun anda bisa tampil profesional. Dengan menciptakan keserasian dan keseragaman desain, warna dan suasana, mulai dari dekorasi ruangan hingga hal-hal kecil seperti peralatan kantor.

Berikut beberapa rekomendasi souvenir kantor  yang dibutuhkan untuk promosi atau kegiatan-kegiatan internal maupun eksternal kantor:

Souvenir Kaos Costum

rekomendasi souvenirSaat ada acara kantor seperti ulang tahun, arisan atau lainnya rasanya kurang lengkap tanpa souvenir kaos. Kaos oblong dapat dikenakan oleh panitia penyelenggara. Selain itu juga dapat diberikan sebagai doorprize kepada peserta. Memiliki souvenir kantor berupa kaos akan membuat acara semakin meriah.

Kaos yang diberikan bisa kaos polos ataupun kaos berkerah supaya lebih formal. Namun akan lebih baik jika disablon terlebih dahulu dengan nama acara yang diadakan. Sehingga pemakainya akan selalu mengingat acara-acara yang pernah dihadirinya atau kegiatan-kegiatan yang pernah diadakan kantor Anda.

Souvenir Jam Meja

rekomendasi souvenir

Pilihan suvenir kantor fungsional lainnya adalah jam meja. Tentunya item ini sangat berguna untuk mengatur jadwal dan mengingatkan Anda akan waktu. Pilihlah jam meja digital yang dilengkapi dengan alarm untuk memberikan kesan modern.

Jam meja juga merupakan salah satu benda yang cocok dijadikan sebagai souvenir kantor. Pilihlah jam meja digital yang dilengkapi alarm agar lebih menarik dan modern. Tentunya item ini sangat berguna untuk menjadwalkan agenda dan pengingat pekerjaan.

Souvenir Totebag Costum

totebag for souvenir

Tips dalam memilih souvenir perusahaan adalah pastikan jenis perusahaan Anda. Jika Anda menjalankan bisnis di bidang website, Anda bisa menggunakan desain souvenir dengan gambar atau nama logo perusahaan Anda. 

Jangan lupa gunakan desain yang menarik perhatian agar yang menerimanya penasaran dan akhirnya berkunjung ke tempat anda, oleh karena itu disarankan untuk menggunakan tote bag souvenir. Sebagai hadiah untuk karyawan atau klien anda bisa memberikan souvenir totebag costum dengan motif yang unik. 

Salah satu hasil kerajinan tangan yang keindahannya diakui dunia adalah kain tenun Nusa Tenggara Timur. Motifnya khas dan indah, serta memiliki filosofi dalam setiap desainnya. Kain khas Indonesia ini bisa menjadi ide souvenir kantor anda di akhir tahun yang bisa diberikan kepada rekan bisnis. 

Tersedia juga totebag anyaman khas Indonesia. Tak hanya tampil cantik, tote bag ini juga bisa digunakan untuk kegiatan kantor karena ukurannya mini, namun cukup untuk menyimpan laptop. Jadi, tote bag ini juga bisa dijadikan merchandise kampanye karena bisa menampilkan brand atau logo perusahaan.

Rekomendasi souvenir tersebut di atas bisa teman-teman dapatkan di Studio Kado lho!

Gimana? Pernah ngga kantormu membuat souvenir-souvenir seperti di atas? Atau tulis di kolom komentar yuk jika ada rekomendasi souvenir kantor lain yang pernah teman-teman temukan!