Category: Review Buku
Sandiwara Langit, Review. Novel Islami yang Fenomenal
Sandiwara Langit adalah salah satu judul novel islami yang membuat saya menangis. Dulunya, kalau membaca Ayat-Ayat Cinta, atau Bidadari Bermata Bening, saya tidak menangis. Padahal pernah lihat filmnya dan berhasil membuat saya menangis. Entah mengapa novel ini seolah berbicara pada…
Buku Amor Fati, Kisah Sepasang Salah yang Menolak Pasrah
Buku Amor Fati kali ini yang saya baca adalah novel karya anak bangsa. Kali ini tulisan fiksi hasil karya Syahid Muhammad dan Stevani Bella ya. Bukan Amor Fati impor dari Korea karya Rando Kim meskipun judul keduanya sama. Novel ini…
Bidadari Bermata Bening. Refleksi dan Review
Bidadari Bermata BeningĀ adalah novel pertama yang saya sukai sejak meninggalkan komik. “Rumi menulis, kira-kira artinya begini, Duka lara itu tetaplah berkah. Ia tidak menorehkan luka sama sekali, justru ia membuka kesempatan untuk meminum air kehidupan yang hanya tersedia ketika kegelapan…
Love your Fate
Amor Fati atau yang diterjemahkan “Cintai Takdirmu” adalah buku kedua yang ditulis oleh Rando Kim setelah Time of Your Life. Buku ini ditulis untuk anaknya yang tengah melalui masa transisi dari remaja menuju dewasa. Pesan tulus yang disampaikan untuk anaknya…