Latest Posts
Buku Amor Fati, Kisah Sepasang Salah yang Menolak Pasrah
Buku Amor Fati kali ini yang saya baca adalah novel karya anak bangsa. Kali ini tulisan fiksi hasil karya Syahid Muhammad dan Stevani Bella ya. Bukan Amor Fati impor dari Korea karya Rando Kim meskipun judul keduanya sama. Novel ini…
Singkirkan Duri dari Jalan. Kebaikan Kecil yang Terlupakan
Singkirkan duri dari jalan adalah kebaikan kecil yang kerap kali diremehkan. Padahal kalau kita punya prinsip ini, imbasnya akan sangat baik dan bermanfaat bagi lingkungan sekitar dan umat manusia pada umumnya. Ada sesuatu yang saya ingat ketika seorang teman memberikan…
Bidadari Bermata Bening. Refleksi dan Review
Bidadari Bermata Bening adalah novel pertama yang saya sukai sejak meninggalkan komik. “Rumi menulis, kira-kira artinya begini, Duka lara itu tetaplah berkah. Ia tidak menorehkan luka sama sekali, justru ia membuka kesempatan untuk meminum air kehidupan yang hanya tersedia ketika kegelapan…
Love your Fate
Amor Fati atau yang diterjemahkan “Cintai Takdirmu” adalah buku kedua yang ditulis oleh Rando Kim setelah Time of Your Life. Buku ini ditulis untuk anaknya yang tengah melalui masa transisi dari remaja menuju dewasa. Pesan tulus yang disampaikan untuk anaknya…
Posyandu Remaja. Sebuah Harapan di Pundak Mereka
Posyandu Remaja? Memang ada ya? Bermula dari acara sosial masyarakat yang diadakan di lingkungan kota tempat tinggal kami. Posyandu Khusus Remaja Saya menjadikan tema remaja dan kenakalannya ini penting untuk saling sharing, berbagi informasi, dan saran untuk kedepannya. Kalau biasanya…
Bakso Tengkleng Mas Bambang
Bakso Tengkleng Mas Bambang, Bakso nomor satu di Kota Malang versi saya Belum ke kota Malang kalau belum coba bakso Malang. Iyaa! bener banget, jika dibandingkan dengan bakso-bakso di kota lain, bakso Malang punya citarasa khas yang jarang bisa kita…
The Journey Begins. Jurnal Jingga
Thanks for joining me! Good company in a journey makes the way seem shorter. — Izaak Walton Postingan pertama setelah lama banget ngga ngeblog. Yuk berbagi cerita dan inspirasi bersama Jurnal Jingga. Baca juga Tentang Jingga