Jurnal Jingga

A Blog by Jeyjingga

Kategori: Eco Blogger

Bahan Bakar Nabati dari Tumbuhan Penyelamat Raja

Penjajah sedang mencari-cari sang Raja. Bagaimanapun caranya sang Raja harus tertangkap, hidup maupun mati. Namun sang Raja nampaknya sudah mempersiapkan segalanya. Ia bersembunyi diantara tanaman tebu yang membentang luas di ladang kerajaan. Sang Raja berhasil selamat dari maut. Karena legenda…

Local Digital Market, Usaha Gen Z Untuk Mitigasi Perubahan Iklim

Di tahun 2683, bumi sedang kesakitan. Tanah hijau berubah menjadi kecoklatan. Gersang dibakar api yang semena-mena. Burbur, burung Kasumba yang terkenal sebagai ilmuwan, tengah menderita atas trauma peperangan 50 tahun lalu terhadap manusia. Burung lainnya, sang Pembawa Kabar, memimpin perjalanan…

Panas Maut dan Solusi Perubahan Iklim, Pilih Ngadem di Mall atau Hutan Kota?

Omong-omong soal solusi perubahan iklim, saya mau cerita dulu deh. Beberapa minggu terakhir, Kota Malang menjadi sangat panas sampai-sampai kami seperti mandi keringat beberapa hari itu. Padahal Malang termasuk dataran tinggi yang terkenal dengan udaranya yang sejuk. Saya menyadari bahwa…

Mengolah Sampah Menjadi Berkah, Alternatif Solusi Penanganan Sampah

Berbicara soal mengolah sampah, kebayang ngga sih akan lari kemana sampah-sampah yang setiap hari kita buang dan berkumpul di TPA (Tempat Pembuangan Akhir)? Apakah mereka akan berakhir dan lenyap begitu saja? Tentu ada proses panjang menuju kesana. Tentu teman-teman tak lupa…

Usaha untuk Bumiku, Sesuai Janji dalam Suratku. Alam Sehat Lestari

“Apakah kalau aku mengorbankan sayapku, Burbur dapat hidup kembali?” Pembawa Kabar menggeleng tegas, “Dalam syarat reinkarnasi, burung yang telah dihidupkan kembali akan kehilangan seluruh daya magis sayapnya dan hanya menjadi burung yang bisa terbang dan bercicit.” Rindang mendesah, lalu pergi…

Minimalkan Sampah Makanan untuk Anak-anak Dolo Odo

“Aku lapar”, katanya, dengan suara serak yang sulit didengar. “Sudah berapa lama sejak kau makan dengan layak?” tanyaku. “Delapan bulan,” jawabnya. Aku diberitahu bahwa 50% anak-anak di Dolo Odo, Somalia, meninggal akibat kelaparan sebelum mereka mencapai usia lima tahun (Totto…

Menjadi Generasi Lestari dari Obrolan Warung Kopi, Selamat Hari Bumi!

Satu tahun terakhir kemarin kita sempat “dilumpuhkan” oleh pandemi. Banyak bidang yang dipengaruhi oleh hal ini, tidak hanya ekonomi dan kesehatan. Namun juga pendidikan hingga lingkungan. Pada bahasan sebelumnya, saya pernah menuliskan bahwa pandemi ini juga termasuk salah satu efek…

3 Tips Memilih Produk Kecantikan yang Ramah Lingkungan dan Sosial

Tren penggunaan dan pembelian produk berbasis alam kian meningkat, termasuk di sektor kecantikan. Salah satu pemicunya adalah kondisi lingkungan saat ini yang memprihatinkan. (Amberg dan Fogarassy, 2019). Mereka merupakan bagian dari 267 juta konsumen produk kecantikan di Indonesia. Sebagaimana yang…

Menjadi Cantik Butuh Pengorbanan, Tapi Jangan Korbankan Lingkungan

Semua pasti bersepakat bahwa menjadi cantik butuh pengorbanan. Namun, pernahkah kita berpikir bahwa upaya seorang wanita untuk menjadi cantik akan mengorbankan beberapa hal, termasuk lingkungan? Yuk, simak perlahan tulisan ini, bagaimana cantik bisa menjadi salah satu hal yang dapat merusak…

Green Jobs dan Panah Bloger untuk Indonesia Bersih : We Can do Better

Teman bloger pasti bertanya-tanya, apa itu green jobs? Begitu juga saya saat pertama kali mendengar tentang Green Jobs, bertanya-tanya dan mencoba mencari tahu apa sebenarnya Green Jobs itu? Bagaimana ia bisa menjadikan Indonesia lebih bersih? Sebelumnya yuk kita bayangkan dunia tiga puluh tahun mendatang. Apa…