Jurnal Jingga

A Blog by Jeyjingga

Category: Essay

Syariah yang Terkomersilkan (1)

Mulai dari urusan penampilan hingga kebutuhan sandang hingga papan labelisasi syariah akhir-akhir ini menjadi trend masyarakat Indonesia masa kini. Masyarakat Indonesia yang mayoritas memeluk agama Islam. Saya pernah punya pengalaman terkait dengan Labelisasi Syariah ini. Dulunya, sebelum syariah menjadi booming…

Kekejaman Manusia dalam Revolusi (End)

Part sebelumnya : Kekejaman Manusia dalam Revolusi (1)   Pada artikel sebelumnya, saya membahas tentang bagaimana perkembangan peradaban manusia memengaruhi lingkungan di sekitarnya, termasuk hewan dan tumbuhan. Kelompok-kelompok yang disebutkan dalam proses evolusi oleh Yuval Noah Harari ini diceritakan bukan berkembang…

Kekejaman Manusia dalam Revolusi (1)

Yuval Noah Hariri menuliskan bahwa salah satu di antara segelintir hukum besi sejarah adalah bahwa kemewahan cenderung menjadi kebutuhan dan melahirkan kewajiban-kewajiban baru. Begitu orang terbiasa terhadap satu kemewahan tertentu, mereka akan menerimanya sebagai suatu kewajaran. Lalu mereka mulai mengandalkannya….

Komersialisasi Hijrah Sebagai Validasi Simbol Religiusitas Beragama

Masyarakat Indonesia memang memiliki budaya konsumtif yang amat besar. Tak heran jika Indonesia dijadikan target banyak perusahaan asing untuk menanamkan modalnya di negeri ini. Selain menjanjikan karena tingkat konsumerisme orang Indonesia cukup tinggi, juga karena jumlah penduduknya yang lebih dari…

Katanya Pengin Mati? Kok Masih Mikir Jajanan Kaki Lima?

Seseorang pernah berkata, karya sastra ditujukan untuk seseorang dalam memahami pola pikir orang lain. Dengan membaca karya sastra, kita menjadi lebih mudah memahami sudut pandang orang yang berbeda dengan kita. Maka cukup adil jika kita lebih memahami bagaimana pola pikir…

Egosentris

Isu sosial dan apa saja yang berhubungan dengan kesehatan mental selalu menarik untuk dibahas. Biasanya saya mendapatkan informasi mengenai hal-hal tersebut dari buku, baik fiksi maupun nonfiksi. Termasuk buku fiksi yang berjudul Egosentris ini. Bukan berarti saya sakit mental, namun…

Bedah Buku bersama Pusat Semesta

Ketika ditanya apa yang melatarbelakangi seorang Syahid Muhammad menulis Novel Egosentris? Bang Iid menjawab, “jadi Egosentris ditulis berdasarkan keresahan banyak orang, termasuk saya. Karena rasanya kok sulit sekali cari buku yang isinya mengangkat isu sosial, terlebih pada kesehatan mental. Dalam…

Tubuh Pendek Bukan Warisan Genetik?

Tentu kita pernah mendengar bahwa tubuh pendek merupakan garis keturunan yang tidak bisa diubah. Siapa sangka ternyata tubuh pendek itu bukan warisan genetik dan bisa diubah lho! Tubuh pendek yang diakibatkan oleh stunting sangat bisa diubah dengan pola hidup sehat…

Siapkah Dipoligami? (2)

“Saya tawarkan padanya, tahun pertama, kedua, ketiga, keempat hingga kelima. Jawabannya tetap sama. Tidak. Aku tidak butuh yang kedua. Namun yang terjadi adalah di tahun kedelapan, saya merasa ada sesuatu yang tidak beres pada dirinya. Entah itu adalah firasat seorang…

Siapkah Poligami?

Poligami? Seringkali kata ini menjadi momok tersendiri untuk dibahas baik oleh laki-laki maupun perempuan. Laki-laki memang diciptakan berbeda dengan perempuan. Baik dilihat dari bagaimana perubahan perilakunya maupun psikologisnya. Perempuan memiliki masa istimewa, masa haid yang dipengaruhi oleh berbagai hormon, yang…