Tag: bookreview
100 Hari Melihat Diri
Manusia yang melakukan atau tak melakukan sesuatu karena selain-Nya sesungguhnya bukanlah manusia yang merdeka. Dirinya menghamba pada dunia 100 Hari Melihat Diri – halaman 71 Saya tersentil dengan kalimat tersebut. Sejenak saya berhenti dan memberi tanda khusus pada tulisan tersebut….
Benteng Itu Bernama Adat, Puya ke Puya Review
Puya ke Puya, salah satu novel karya Faisal Oddang yang sangat saya kagumi. Setiap ayunan kaki manusia, ia tengah berjalan pergi sekaligus menuju pulang. Orang-orang hidup hanya untuk mati, begitulah. Semakin kau berjalan menjauh, semakin maut berjalan mendekat. Dan Tuhan…
Koplak Oleh Oka Rusmini Bikin Cerita Kades Sawut
Menjadi seorang pemimpin sesungguhnya harus memiliki bekal etika moral. Etika moral yang dibangun di dalam diri sebelum membangun orang lain. Kalau begini terus negeri ini, bagaimana anak muda bisa bangga dengan sawah mereka? Pikir Koplak. Persawahan di Jati Luwih sudah…
Garis Batas, Book Review
Dobro pozholavats. Selamat datang! Ucap seorang perempuan tua pada Agustinus yang saat itu tengah ditolongnya dari kejaran pencuri di Karakol, Kirgiztan. Menyambut seorang tamu di negara-negara Asia Tengah adalah sebuah kebanggaan. Afghanistan, Pakistan, Kirgiztan bahkan di Tajikistan yang serba mahal…
Manusia Indonesia, Book Review
“Maling singkong dipenjara 10 tahun? Sudah gila ya negara ini?” Ujar seorang Ibu yang sibuk mengiris beberapa sayur yang akan dimasaknya sambil menonton televisi. Potret negara kita yang sungguh benar-benar terjadi di sekitar kita. Bukan karangan atau cerita fiksi tanpa…
Belajar Bijaksana dari “The Little Prince”
“But eyes are blind. You have to look with the heart”“Tapi mata itu buta. Anda harus melihat dengan hati ” Kisah Pangeran Kecil awalnya muncul sebagai cerita sederhana yang mungkin akan membosankan. Namun siapa sangka ternyata Pangeran Kecil ini sangat…
Playing Victim, Book Review
Playing Victim bercerita tentang tiga orang sahabat yang terperangkap dalam permainan mereka sendiri. Sejak salah seorang guru mereka menjadi korban atas permainan ‘drama’ mereka, peristiwa demi peristiwa menghanyutkan ketiga orang ini lebih dalam lagi. Intensitas permainan mereka lebih brutal lagi…
Elena, Book Review
Bagi yang suka berselancar cerita di Facebook pasti sudah tidak asing lagi dengan judul novel ini. Elena memang sempat booming di kalangan Ibu-Ibu muda yang sedang aktif belajar menulis di sebuah komunitas literasi Facebook. Elena berhasil membuat banyak pembaca penasaran…
Xenoglosofilia, Book Review
Sebenarnya tahu buku ini sudah lama, sejak wikipediawan yang tersohor itu menerbitkan pertama kali Xenoglosifilia di tahun 2018. Namun saya belum juga berkeinginan untuk segera meminang buku ini untuk berada di rak saya. Kemarin saat @patjarmerah_id ke Malang dan mengundang om Lanin…
Catatan Untuk Calon Penulis dari Puthut
Satu lagi buku Om Puthut yang saya baca. Ternyata bukan buku biasa. Membacanya seperti ikutan langsung workshop selama dua puluh hari bareng beliau. Kenapa dua puluh hari? Kamu bakal temukan jawabannya setelah membaca buku ini. Jadi dalam waktu kurang dari…