Pengusaha Kue Bisa Raih Pendapatan Hingga Milyaran Saat Lebaran

 

Bukan sebuah rahasia lagi jika seandainya Ramadan dan juga Idul Fitri merupakan moment penuh berkah, karena nantinya Anda dapat menggeluti bisnis penjualan berbagai macam barang, diantaranya mulai dari item fashion sampai dengan makanan, layaknya kue. Bahkan karena dari segi permintaan juga terbilang begitu tinggi, maka tak jarang diantaranya para pengusaha kue ini bisa meraih untung sampai dengan milyaran rupiah hanya pada moment lebaran saja.

 

Bagi Anda yang ingin mencoba usaha sejenis juga tidak masalah, ketahui terlebih dahulu jenis-jenis kue yang memang paling laris karena identik dengan lebaran, yaitu:

photo from unsplash.com/@mrthetrain

  1. Kue coklat menjadi jenis kue yang satu ini ternyata banyak sekali yang menyukainya, mulai dari anak-anak sampai dengan orang dewasa, apalagi dengan rasa cokelat yang manis tersebut. Kunci untuk mendapatkan rasa paling nikmat adalah jenis cokelat yang digunakan dalam pembuatan, pastikan memakai yang berkualitas.
  2. Nastar, hidangan yang satu ini memang benar-benar identik dengan lebaran, kue yang didalamnya diisi dengan selai nanas tersebut memang rasanya begitu nikmat. Tak heran jika seandainya menjadi primadona pada saat lebaran.
  3. Kastengel, dikenal juga sebagai kue keju yang bentuknya batangan dan memiliki rasa benar-benar gurih. Kue yang satu ini berasal dari Belanda dan memang sudah sejak lama dibawa ke Indonesia.
  4. Lidah kucing, varian kue nikmat yang lainnya adalah kue renyah yang bentuknya panjang tipis tersebut.
  5. Kue semprit, kue ini memiliki bentuk seperti bunga mawar, dimana pada bagian luar tengahnya diberikan olesan sedikit selai warna warni, sehingga tampil lebih cantik. Tak jarang juga selai tersebut diganti dengan kismis untuk ciptakan rasa lebih nikmat.
  6. Kue kacang, sedangkan ada juga kue tradisional khas Indonesia yang begitu disukai sampai sekarang ini, yaitu kue kacang. Dengan bentuknya yang sangat beragam membuatnya terlihat semakin menarik.

 

photo from unsplash.com/@purzibaum

 

Beli bahan baku terbaik untuk pembuatan dari beragam jenis kue tersebut bisa lebih mudah. Karena kini bisa dilakukan secara online, yaitu lewat TokoWahab, apalagi mereka juga menerapkan harga bersaing lho!